Rabu, 01 Oktober 2014

Ditemukan emas murni 27kg di dasar laut


                                            Ditemukan emas murni 27kg di dasar laut












Emas merupakan logam mulia , karena tidak bisa luntur , tidak berkarat , tidak berubah warna . Jenis logam yang satu ini merupakan bahan tambang yang memang sangat sulit mendapatkannya . Oleh karena itu harga logam mulia ini sangat mahal . Akhir - akhir ini telah ditemukan emas murni di kedalaman laut . Logam ini merupakan harta karun peninggalan sekitar abad ke 18 . di temukan di dasar laut , di lepas pantai Carolina selatan . Harga karun ini ditemukan oleh sebuah Perusahaan yang bergerak di bidang eksplorasi yang bernama Oddysey Marine Eksploration . Penemuan ini dari sebuah Kapal Amerika bernama SS Central America yang tenggelam pada tahun 1857 . Harta karun yang berupa emas murni ini berbentuk batangan dan koin - koin , beratnya total mencapai 60 pon atau sekitar 27 kg . Pada barang - barang tersebut tertulis cetakan San Fransisco pada 1857 , dan Philadelphia 1950 .



                                                           by 7meter






Tidak ada komentar:

Posting Komentar